IkanIkan Laut

Zebrasoma desjardinii

Ikan keranjang padang

Zebrasoma desjardinii adalah jenis ikan botana laut yang tergolong dari keluarga Acanthuridae . Di beri nama dengan sebutan Keranjang Padang karena mereka tersebar dan terkonsentrasi di perairan Sumatera bagian barat, Republik Indonesia. 

Ikan ini dapat di pelihara bersama dengan koral, termasuk kategori reef safe. Namun perlu di perhatikan, beberapa individu terpantau agresif dan kadang usil terhadap koral laut

 

Status Konservasi

Cites : Tidak tercatatIUCN : Resiko rendah

IUCN Least concern
 

Morfologis

Ikan ini memiliki panjang maksimal 40 cm. Tubuhnya lonjong atau berbentuk cakram. Pewarnaan bervariasi dan bergantung dengan usia. Secara umum, sisi atas tubuh berganti garis vertikal oranye dan biru tua, dengan pita biru yang lebih besar di mata, daerah perut berbintik dan banyak bintik putih di kepala.

Sirip punggung dan dubur memiliki pola pita oranye dan biru selang-seling horizontal. Sirip ekor menunjukkan bintik-bintik putih dan garis-garis.

Spesifikasi

Tingkat kesulitanMudah
Panjang usia10-12 Tahun
Tipe KandangAquarium
Temperatur24 - 27 Derajat Celcius
PH 8.1 - 8.4
Salinitas24 - 25
DietHerbivora

Taxonomy

KingdomAnimalia
PhyllumChordata
ClassActinopterygii
OrderAcanthuriformes
FamilyAcanthuridae
GenusZebrasoma

 

Galeri Zebrasoma desjardinii

Untuk mengadopsi Zebrasoma desjardinii dapat di lakukan secara online maupun kunjungan ke gallery kami.
Via Tokopedia Via Whatsapp
Lihat juga
Close
Back to top button