Isopoda berukuran mini yang baik untuk pakan Froglet katak mikro dan digunakan untuk dekomposisi bio active vivarium maupun terrarium.
Jumlah isopoda tidak dapat dipastikan (normalnya ratusan). Kami tidak bertanggungjawab atas kematian Isopoda selama pengiriman.
Springtail (Collembola)
Rp30.000
Springtail atau dengan nama ilmiah Collembola adalah isopoda yang berukuran sangat kecil dan berguna untuk hal2 di bawah ini
- Dekomposisi (penguraian) kotoran atau libah vivarium
- Sebagai pakan cemilan (Snack) dari Amfibi tertentu
- Mempercepat kematangan (mature) dari enclosure
Springtail DuniAnura merupakan springtail satu koloni yang berjumlah ratusan bahkan ribuan (maaf kami tidak dapat menghitungnya) dan merupakan hasil budidaya sendiri sehingga aman dan bebas bahan berbahaya untuk amfibi anda.
Berikut ini cara untuk mengkultur kembali springtail
Weight | 0.5 kg |
---|---|
brands | Dunia Anura |
Kembang-Biak | Kultur |
Reviews
There are no reviews yet.