merupakan moss yang berwarna hijau muda yang berperan untuk memperindah serta menambah kelembapan enclosure katak (vivarium,paludarium maupun riparium).
Dicranales adalah moss hutan yang masih serumpun dengan dicranum..
Nama Ilimiah : Dicranales
Nama Umum : Dicranales
Suhu : 22-31 C
Kelembapan : 80-99%
Penempatan : lantai enclosure
Cahaya : Low – Moderate-high
Di jual dengan ukuran Panjang 15 cm Lebar 10 cm
Cara perawatan :
-Semprotkan pupuk macro micro kami secara berkala melalui misting otomatis ataupun melalui semprot manual
Beli pupuk cair macro micro
https://www.tokopedia.com/dunia-anura/pupuk-cair-khusus-vivarium-dan-paludarium
PS :
1. Forrest Moss Dicranales sudah di aklimasi dan tumbuh dengan cahaya led
2. Forrest Moss Dicranales ferrieii sudah di steril dari berbagai virus maupun kuman jika di ambil langsung dari hutan
Reviews
There are no reviews yet.